--> Skip to main content

KHAWATIR

KHAWATIRLAH TERHADAP KEKHAWATIRANMU

Selama kita tidak merasa KHAWATIR, tekanan berapa beratpun akan terasa RINGAN

Semua orang MEMILIKI bagian dari KONSEP kehidupan dirinya sendiri, Sebagian orang hidup sangat BAHAGIA, tapi sebagian orang hidup penuh KECEWA. Semua ini tergantung mentalitas dan pikiran kita BERAKAR masalah atau tidak

Hidup selalu ada KEBAHAGIAAN yg tiba-tiba datang, juga ada BENCANA tiba-tiba menimpa

Ketika TEKANAN mental kita melebihi kapasitas beban tertentu, akan tampak EMOSI ekstrim yg membawa konsekuensi yg tidak bisa dibayangkan.
Jika orang dapat memberikan diri sendiri pada tahap yg TEPAT utk menemukan JALAN keluar, maka masalah tekanan tidak akan terjadi.

Memang kita harus dpt MENGONTROL emosional kita, sehingga dapat memberi diri sendiri JALAN yg lebih baik, Maka secara bertahap akan keluar dari TEKANAN mental yg menimpa, sehingga kita dapat menjalani jalan yg lebih MULUS

Keuletan sangat diperlukan pada saat menghadapi berbagai RINTANGAN hidup, jangan sampai terseret dan tenggelam ke dalam pusaran MASALAH



Jika Kita Memelihara
KEBENCIAN / DENDAM maka
seluruh WAKTU n PIKIRAN yg Kita Miliki akan habis begitu saja Kita Tidak akan pernah menjadi Orang Yang PRODUKTIF

KEKURANGAN Orang Lain
adalah LADANG PAHALA bagi Kita untuk :
» Memaafkannya,
» Mendoakannya,
» Memperbaikinya,

Bukan GELAR/JABATAN yg menjadikan Orang Menjadi MULIA, Jika Kualitas Pribadi kita BURUK,
Semua itu hanyalah TOPENG Tanpa Wajah

Ciri Seorang Pemimpin yg BAIK akan Tampak dari :
» Kematangan Pribadi,
» Buah Karya,
» serta Integrasi antara Kata & Perbuatan '-nya.

Jika Kita Belum bisa
Membagikan HARTA atau
Membagikan KEKAYAAN, maka
Bagikanlah contoh KEBAIKAN karena Hal itu akan Menjadi TAULADAN

Jangan Pernah MENYURUH Orang lain utk Berbuat BAIK, seblm diri sendiri menjalaninya
Awali segala sesuatunya untuk KEBAIKAN dari Diri Kita

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar