--> Skip to main content

BELAJAR MENDENGARKAN

TONG KOSONG NYARING BUNYINYA


Setiap KESABARAN dihati kita adalah pintu KEBAHAGIAAN kita...
Setiap KEKUATIRAN dihati kita adalah tembok RAKSASA di KEBAHAGIAAN kita...
Setiap KESEDIHAN dihati kita adalah AIRMATA bagi KESEHATAN kita...
Setiap KEIRIHATIAN adalah KEGAGALAN bagi KESUKSESAN kita...
Setiap AMARAH adalah KEHANCURAN bagi JIWA dan REJEKI kita...
Setiap PERHATIAN adalah istana KASIH SAYANG kita..

Carilah hidup BAHAGIA kita, menurut UKURAN kita sendiri..
Karena BAHAGIA hanya ada dalam hati sendiri, tidak TERGANTUNG dari berapa banyak HARTA yg kita dapatkan atau berapa TINGGI kedudukan kita
Dengan menanam KEBAJIKAN dalam hati yang penuh CINTA KASIH sehingga hidup kita dipenuhi dengan SENYUM yang TULUS dan DAMAI....

Jika kita BERBICARA, kita hanya mengulangi apa yg telah kita KETAHUI.
Namun jika kita mendengarkan, maka ada hal BARU yg bisa kita PELAJARI.



Ketrampilan mendengarkan JARANG dilatih, padahal salah satu CARA utk meningkatkan kualitas diri adalah dengan MENDENGARKAN.
Dengan lebih banyak mendengarkan PENGALAMAN" org lain, kita mendapatkan pengalaman" baru yg telah DIJALANKAN org lain dalam bbrp tahun, tanpa kita bersusah payah menjalankan nya

miskomunikasi, cekcok, salah paham karena kita tidak MAHIR, dan juga tidak PIAWAI dalam MENDENGARKAN persoalan" apa yg telah terjadi, bila kita bisa lebih SABAR utk mendengarkan, maka, salah paham atau miskomunikasi dapat DIHINDARI

Seperti kata pepatah tong yang KOSONG berbunyi NYARING, bila tong yang PENUH tidak akan BERBUNYI

Sudahkah kita belajar MENDENGARKAN hari ini?
Yuk mari kita belajar MENDENGARKAN lebih baik lagi.

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar